Kapal Pengangkut WNA Dibakar dan Ditenggelamkan, Kapolres Rote Ndao : Besok Saya Release

- 27 Mei 2024, 21:03 WIB
Ilustrasi pasca kapal pengangkut WNA dibakar dan ditenggelamkan
Ilustrasi pasca kapal pengangkut WNA dibakar dan ditenggelamkan /Dokumen narasumber/

 

 

SuaraLamaholot.com - Sebuah kapal pengangkut 2 (dua) WNA asal China  yang diduga hendak ke Australia dibakar dan ditenggelamkan oleh pihak otoritas Australia. Pasca insiden itu, ABK beserta 2  (dua) WNA China dipindahkan ke atas kapal kayu berwarna putih les biru yang baru saja diganti dan didorong oleh Angkatan Laut Australia menuju perairan Pulau Landu, Desa Landu, Kecamatan Rote Barat Daya. 2 (dua) WNA asal China  ini diduga telah  diamankan di Polres Rote Ndao

 

"Iya benar ada kapal asing yang ditangkap, kami hanya mendapat informasi di medsos saja, di Desa Landu,"  ungkap Camat Rote Barat Daya, Adrianus Bessie sebagaiamana dikutip suaralamaholot com dari data yang diterima via layanan WhatsApp, Senin 27 Mei 2024 malam

 

Meski demikian, belum diketahui secara pasti nama ataupun identitas lengkap kedua imigran China tersebut bersama para ABK.

Baca Juga: Pilkada Malaka 2024, Gabriel Yustus Seran : Baru Paket KITA - EBA yang Kantongi SK Partai

 

Halaman:

Editor: Vinsensius P. Huler

Sumber: Narasumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah