Menjelajahi 7 Minuman Khas NTT Dari yang Segar Hingga Hangat, Bercita Rasa Unik

- 31 Mei 2024, 10:09 WIB
Moke Flores
Moke Flores /Suarasikka Enny/

 

Suara Lamaholot - Membahas makanan dan minuman dari berbagai daerah di Indonesia rasanya seolah tidak pernah ada habisnya. 

Karena setiap daerah di dalam negeri tampaknya memiliki ciri khas khusus pada makanan dan minumannya, tak terkecuali Provinsi Nusa Tenggara Timur. 

Pada pembahasan kali ini akan mengulas secara singkat beberapa minuman khas NTT, yang tentunya tidak boleh dilewatkan ketika berkunjung.

Baca Juga: Kapal Sabuk Nusantara Sandar di Pelabuhan Menanga, Polisi Wilayah Hukum Polres Flores Timur Jamin Kondusifitas

1. Susu Kuda Liar

Susu kuda liar merupakan minuman khas Nusa Tenggara Timur yang mempunyai banyak gizi dan dipercaya mampu menyembuhkan berbagai macam penyakit. 

Seperti paru paru basah, bronchitis, tpis, kanker, hingga leukimia. Selain sehat, susu kuda liar memiliki rasa manis yang terasa nikmat di lidah.

Baca Juga: Dari Kerajinan Kayu Cendana Hingga Kuliner, Ini Rekomendasi 7 Oleh-oleh Terbaik Khas NTT, Ada Pilihanmu?

Halaman:

Editor: Emanuel Bataona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah