Penjabat Bupati Lembata Matheos Tan Minta Maaf

- 20 Maret 2024, 22:54 WIB
/

 

 

 

SuaraLamaholot.com - Penjabat Bupati Lembata Lembata, Drs.Matheos Tan, M.M pada Rabu, 20/03/2024 di Ruang kerjanya menjelaskan terkait pernyataannnya saat Musrenbang RKPD (18/03/2024) yang Kemudian dinilai berpihak kepada investor bahkan provokatif dan mengancam.

Dijelaskan Matheos Tan bahwa dirinya tidak ada kepentingan lain yang dikejar di Lembata selain melayani.

"Tidak ada yang saya mau pertaruhkan disini hanya tugas melayani, apa yang saya mau kejar disini,tidak ada. Jadi tidak ada kepentingan lain. Selesai balik ke jakarta tetap saya masih pejabat di Kemendagri", ungkap Matheos.

Baca Juga: Komitmen Balai Pemasyarakatan Kelas II Kupang, Penasaran?

Terkait pernyataannya yang dinilai berpihak kepada investor Budidaya Mutiara, Matheos menjelaskan bahwa dirinya netral karena tidak ada kepentingan dan meminta apapun dari investor. Semua kembali kepada masyarakat.

 

Halaman:

Editor: Vinsensius P. Huler

Sumber: Dinas Komunikasi dan informatika Kabupaten Lembata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah