Sayur dan Minyak Zaitun Makanan yang Cocok Berbuka Puasa Bagi Penderita Asam Lambung

- 1 April 2024, 22:24 WIB
Menu buka puasa sehat Kurma, air mineral, buah segar, sup sayur, daging ayam, oatmeal, ikan, daging merah, dan sayuran tinggi zat besi.
Menu buka puasa sehat Kurma, air mineral, buah segar, sup sayur, daging ayam, oatmeal, ikan, daging merah, dan sayuran tinggi zat besi. /

- Pilih makanan yang mudah dicerna dan tidak mengiritasi lambung.

- Makan dengan porsi kecil tapi sering.

- Minum air putih yang cukup.

- Hindari minuman yang mengandung kafein.

- Istirahat yang cukup.

Contoh makanan yang sebaiknya dihindari oleh penderita maag meliputi cuka, tomat, jeruk, cabai, gorengan, daging merah, susu, kopi, teh, dan minuman berkarbonasi.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Virgo Selasa 2 April 2024, Temukan Keberanian untuk Mengambil Langkah dan Keluar dari Kesulitan

Untuk itu, simak rekomendasi menu makanan buka puasa untuk penderita maag, dilansir lewat laman Oladoc.

Sayur dan Minyak Zaitun

Sayuran yang mudah dicerna dan tidak memberatkan perut adalah pilihan makanan selama puasa. Beberapa sayuran juga dapat mencegah mulas dan refluks asam. 

Halaman:

Editor: Emanuel Bataona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah