Sederetan Fakta Gempa Tuban, Disebabkan Sesar Lokal Hingga Perjalanan Kereta Terhenti

- 23 Maret 2024, 05:56 WIB
Dampak Gempa Tuban Guncang Pulau Bawean, Sejumlah Rumah dan Insfrastruktur Rusak
Dampak Gempa Tuban Guncang Pulau Bawean, Sejumlah Rumah dan Insfrastruktur Rusak /Tangkapan Layar Instagram @info.paciran/

 

SuaraLamaholot.com - Gempa mengguncang wilayah Kabupaten Tuban, Jawa Timur pada Jumat 22 Maret 2024. 

Tak hanya sekali, gempa tercatat terjadi hingga 22 kali.

Gempa pada Jumat pukul 11.22 WIB tercatat berkekuatan magnitudo 6,1. Kemudian pada sore hari kembali terjadi gempa dengan kekuatan magnitudo 6,5.

Baca Juga: Berikut Ini Rekomendasi Vitamin untuk Puasa, Bantu Jaga Kesehatan Tubuh

Suara Lamaholot telah merangkum sejumlah fakta gempa di Tuba sebagai berikut.

1. Terasa di sejumlah daerah

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan gempa berpusat di laut dengan kedalaman 10 km.

Lokasi gempa berada pada titik 5,74 Lintang Selatan, 112,32 Bujur Timur atau 132 km Timur Laut Tuban.

Baca Juga: Tegas! Kapolda NTT Ingatkan Anggota Polres Alor Jauhi Perilaku Buruk yang Mencoreng Institusi

Halaman:

Editor: Emanuel Bataona

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah