Panitia Semana Santa di Larantuka Siapkan Jalur Khusus dan Kursi Roda untuk Penyandang Disabilitas

- 29 Maret 2024, 09:01 WIB
Panitia Semana Santa telah siapkan jalur khusus bagi para peziarah rentan dan berkebutuhan khusus (disabilitas) menjadi prioritas utama tahun ini.
Panitia Semana Santa telah siapkan jalur khusus bagi para peziarah rentan dan berkebutuhan khusus (disabilitas) menjadi prioritas utama tahun ini. /Instagram/

SuaraLamaholot.com - Panitia Semana Santa telah siapkan jalur khusus bagi para peziarah rentan dan berkebutuhan khusus (disabilitas) menjadi prioritas utama tahun ini.

Baca Juga: Perahu Tradisional Pemburu Paus (Peledang) Siap Kawal Berok Tuan Meninu saat Prosesi Laut di Larantuka

Menurut Ketua Komsos Keuskupan Larantuka, Romo Ansel Liwu kepada wartawan Selasa lalu 26 Maret 2024 mengatakan Perayaan Semana Santa telah mempersiapkan sarana dan prasaran pendukumg bagi para peziarah yang berkebutuhan khusus (penyandang disabilitas).

Baca Juga: Umat Katolik di Larantuka, Gelar Doa Bersama Mengenang Tragedi Tenggelamnya Kapal Peziarah saat Prosesi Laut

Selain itu,  para lansia, orang sakit, ibu hamil atau menyusui juga diperhatikan dan akan diberikan tanda pengenal khusus sekaligus diberikan prioritas pelayanan saat adorasi atau cium Tuhan di masing-masing Kapela.

Baca Juga: Hasil Audit Eksternal Kematian Ibu dan Anak di RSUD Larantuka, telah Diserahkan ke Dinkes Flores Timur

Romo Ansel pun menegaskan prioritas layanan yang diberikan saat kepada para peziarah berkebutuhan khusus ini, saat melakukan ziarah ke Kapela Tuan Ma dan Tuan Ana serta tempat devosi lainnya.

Selain itu bagi penyandang distabilitas panitia juga menyiapkan kursi roda bagi yang membutuhkannya.***

Editor: Yustinus Boro Huko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x