Mengapa Masih Ada Pendakian Saat Gunung Ile Lewotolok Masih Erupsi?

- 26 April 2024, 18:08 WIB
Wisatawan asing yang mencoba melakukan pendakian ke puncak gunung tersebut, Kamis 25 April 2024
Wisatawan asing yang mencoba melakukan pendakian ke puncak gunung tersebut, Kamis 25 April 2024 /

Baca Juga: Penting untuk Diketahui, Ini 5 Manfaat Air Kelapa Untuk Kesehatan

Ia menyebut aktivitas pendakian di tengah status aktivitas gunung Siaga ini sangat berisiko sehingga adanya rekomendasi radius bahaya yang harus diketahui oleh semua pihak.

"Saya sudah koordinasi dengan Pak Kalak BPBD untuk dikomunikasikan dengan pemerintah desa," kata Jeffry.

Baca Juga: Jarang Diketahui, Ini 6 Manfaat Buah Salak Untuk Kesehatan yang Mengejutkan

Gunung Api Ile Lewotolok merupakan satu-satunya gunung api di NTT yang berada pada level III atau Siaga.

Berdasarkan evaluasi yang dilakukan Badan Geologi pada periode 16-22 April 2024, tercatat masih tingginya aktivitas erupsi dan hembusan asap dan cenderung meningkat bila dibandingkan dengan periode 7-15 April.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Pisces Sabtu 27 April 2024, Belanjakan Uang Anda dengan Hati-Hati karena Uang Anda Bisa Habis!

Erupsi atau letusan eksplosif masih berlangsung, dan jumlah gempa menunjukkan peningkatan yang signifikan.***

Halaman:

Editor: Emanuel Bataona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah