Ribuan Peziarah Khusyuk Dalam Doa dan Nyanyian Arak Patung Tuan Maninu di Laut Larantuka NTT

- 29 Maret 2024, 14:31 WIB
Arak-arakan peziarah Semana Santa mengantar Patung Tuan Meninu di laut Larantuka/Foto: Eman Bataona
Arak-arakan peziarah Semana Santa mengantar Patung Tuan Meninu di laut Larantuka/Foto: Eman Bataona /

Para petugas keamanan yang diterjunkan sering kali harus merapatkan perahu cepat ke arah kapal-kapal tersebut.

Ada larangan yang harus diingat oleh para peziarah yang menggunakan kapal ataupun sampan. 

Baca Juga: Hasil Audit Eksternal Kematian Ibu dan Anak di RSUD Larantuka, telah Diserahkan ke Dinkes Flores Timur

Sebuah mitos di Larantuka meyakini bahwa mendahului kapal pembawa biarawati ataupun perahu pembawa patung tuan Maninu akan mendapat celaka

Di dalam kapal-kapal itu sendiri, para peziarah terlihat khusyuk mendaraskan doa-doa yang dilantangkan lewat pengeras suara di kapal yang ditumpangi biarawati. 

Baca Juga: Semana Santa di Larantuka, Ada Tradisi Muda Tuan, Cium Tuan Ma dan Tuan Ana

Panasnya matahari Larantuka Flores Timur tak menjadi alasan peziarah tetap berdiri di bagian depan kapal untuk mendengarkan lekat-lekat doa yang berkumandang di Selat Larantuka.

Para Confreria menunggu sampan pembawa patung tuan Maninu di Pante Kuce, Setelah prosesi laut berlangsung selama kurang lebih dua jam, arak-arakan mengantar Tuhan Meninu tiba di Armida Pohon Sirih di Pantai Kuce.

Baca Juga: Sepenggal Harapan Doris Alexander Rihi Berpotensi Terwujud, Danrem 161/WS: Paus Fransiskus akan ke Larantuka

Para Confreria, atau yang sering disebut juga sebagai Laskar Maria, menyambut kedatangan perahu tersebut.

Halaman:

Editor: Emanuel Bataona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah