Spanyol Terlalu Perkasa, Kroasia Terlalu Lemah

- 16 Juni 2024, 01:08 WIB
Para pemain Spanyol saat berselebrasi
Para pemain Spanyol saat berselebrasi /Dailymail/

 

 

 

SuaraLamaholot.com - Spanyol terlalu perkasa, sementara Kroasia terlalu lemah. Keperkasaan Spanyol atas Kroasia kala kedua tim bersua pada babak penyisihan grup B Euro 2024 yang dihelat di Olympia Stadion Berlin, Minggu 16 Juni 2024 dengan skor akhir 3-0 untuk keunggulan Spanyol. 

Berkat kemenangan ini, skuad asuhan Luis de la Fuente mengemas 3 poin. Sedangkan, Krosia 0 poin

Jalannya Pertandingan 

Baca Juga: Babak Pertama Grup B Euro 2024, Spanyol Permalukan Kroasia 3-0

Pada menit-menit awal jalannnya pertandingan Spanyol terlihat mendominasi penguasaan bola. 

Alur serangan yang yang coba dibangun melalui bintang muda Barcelona Lamine Yamal di posisi sayap kanan belum berhasil menembus ke jantung pertahanan Krosia lantaran kokohnya lini pertahanan pemain Kroasia.

Kendati kokoh, Luka Modric Cs terlihat kesulitan untuk menguasai lini tengah lapangan. 

Halaman:

Editor: Vinsensius P. Huler


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah