Ini 8 Tanda dan Gejala Depresi yang Harus Kamu Waspadai

- 23 April 2024, 16:42 WIB
Ilustrasi terkait fenomena caleg stres dan depresi akibat gagal meraih suara dalam Pemilu 2024.
Ilustrasi terkait fenomena caleg stres dan depresi akibat gagal meraih suara dalam Pemilu 2024. /Pexels/andrea-piacquadio

Penyebab depresi belum diketahui secara pasti. Namun, faktor yang dapat memicu kondisi ini cukup beragam, di antaranya trauma atau tekanan batin, penyakit kronis, mengonsumsi obat-obatan tertentu, ketergantungan alkohol dan narkoba, dan memiliki gangguan mental lain.

Hingga saat ini, masih banyak kasus depresi yang tidak terdiagnosis dan tidak tertangani dengan baik. 

Salah satu penyebabnya adalah karena penderita tidak menyadari bahwa dirinya mengalami depresi. 

Baca Juga: Simak Daftar 11 Buah Kaya Air dan Bisa Cegah Dehidrasi

Bisa juga karena penderita depresi merasa malu dan enggan untuk mencari pertolongan.

Tanda dan Gejala Depresi

Gangguan depresi masih mendapatkan stigma yang kurang baik dari masyarakat. 

Depresi sering kali dilihat sebagai penyakit yang memalukan, dan orang yang mengalaminya dianggap sebagai orang yang memiliki mental lemah.

Baca Juga: Babinsa Kodim Kodim 1621 TTS Mampu jadi Pelopor Pemuda dan Masyarakat saat Baksos Pembangunan Gereja Siloam

Cara pandang tersebut sama sekali tidak tepat. Depresi bisa dialami oleh siapa saja dan tidak berhubungan dengan kuat lemahnya mental seseorang. 

Halaman:

Editor: Emanuel Bataona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah