Hingga Malam Ini 6.942 Peziarah Semana Santa 2024 Telah Mendaftar

- 28 Maret 2024, 19:37 WIB
Suasana prosesi semana Santa di Larantuka kabupaten Flores Timur
Suasana prosesi semana Santa di Larantuka kabupaten Flores Timur /

Baca Juga: Rembuk Stunting di kabupaten Lembata Jadi Wadah Evaluasi Kinerja

Berikut link pendaftarannya: https://sites.google.com/view/semanasantalarantuka2023.

Panitia juga menetapkan waktu Pendataan Peziarah dibuka pada Hari Minggu, 19 Maret 2023 sampai pada Hari Jumad Agung, 29 Maret 2024 pukul 10.00 Wita. 

Baca Juga: Basarnas Maumere Siaga SAR Semana Santa 2024 di Larantuka NTT

Untuk memudahkan para peziarah, panitia mencantumkan dua Nomor Kontak yang bisa dihubungi. Yakni, 082158338874 dan 081246269347

Hal ini dilakukan karena nantinya para peziarah diwajibkan mengenakan tanda Pengenal Peziarah yang dikeluarkan oleh Panitia dan tidak diperkenankan mengenakan tanda pengenal lainnya.

Baca Juga: Kodim 1621 Merayakan Bulan Suci Ramadhan dengan Berbagi Takjil untuk Masyarakat Timor Tengah Selatan NTT

Sebelumnya, Ketua Komunikasi Sosial (Komsos) Keuskupan Larantuka Romo Ansel Liwun saat memberikan keterangan pers di Gereja Reinha Rosari Katedral, Larantuka, ibu kota Kabupaten Flores Timur, Selasa 26 Maret 2024.

Romo Ansel menegaskan semua peziarah wajib mengenakan tanda pengenal peziarah yang dikeluarkan oleh panitia.

Baca Juga: Rabu Trewa di Larantuka NTT, Tanda Masuk Perkabungan Yesus Selama Tri Hari Suci Paskah

Halaman:

Editor: Emanuel Bataona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x